Begini Kata Kasat Narkoba Polresta Metro Tentang Kabar Penangkapan Oknum ASN
Foto: Ilustrasi Tampabatas.com(SMSI-lpg), Lampung Tengah (Lamteng).- Belum ada keterangan resmi dari pihak Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah, terkait penangkapan (AA) salah satu oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) yang menjabat sebagai Kepala Bidang (Kabid) di Dinas Bina Marga Kabupaten setempat, dalam kasus penyalahgunaan, dan dugaan peredaran Narkotika, pada Kamis malam […]
Continue Reading