Ringankan Beban Warga Binaan, Babinsa Bantu Bangun Pagar Rumah

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sragen.- Babinsa merupakan ujung tombak Satuan yang berada paling depan di masyarakat. Berbagai cara dilakukan Babinsa agar selalu dekat dengan warga desa binaannya. Salah satunya seperti yang dilakukan oleh Babinsa Katelan membantu pembuatan pagar rumah warga milik Bp. Sukidi Warga Kerjan Rt 12 Ds Katelan Kec Tangen, Jum’at 29/07/2022. Serda Suparno Babinsa Katelan […]

Continue Reading

Jalin Hubungan Harmonis, Babinsa Rutin Komunikasi Dengan Warga Binaan

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sragen.- Dalam rangka mendukung Tugas Pokok sebagai seorang Babinsa serta terwujudnya Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Sertu Indrawan Koramil 10/Tangen Kodim 0725/Sragen secara rutin dan berkesinambungan melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat di Ds. Denanyar Kec. Tangen, 29/07/2022. “Tujuan Komsos ini juga untuk mengetahui perkembangan situasi di Wilayah Binaan, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa […]

Continue Reading

Anggota Kodim Lepas dan Sambut Pejabat Dandim 0726/Sukoharjo

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sukoharjo. -Kodim 0726/Sukoharjo menggelar lepas sambut komandan baru Letkol Czi Slamet Riyadi, SE dan melepas komandan lama Letkol Inf Agus Adhy Darmawan,S.I.P., M.I.Pol di Makodim 0726/Sukoharjo, Kamis 28/07/2022. Dalam upacara lepas sambut itu, Letkol Czi Slamet Riyadi beserta sang istri disambut tarian jawa yang diiringi gamelan di halaman Makodim. Usai mendapat sambutan berupa […]

Continue Reading

Ringankan Beban Warga Binaan, Babinsa Bantu Bangun Pagar Rumah

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sragen.- Babinsa merupakan ujung tombak Satuan yang berada paling depan di masyarakat. Berbagai cara dilakukan Babinsa agar selalu dekat dengan warga desa binaannya. Salah satunya seperti yang dilakukan oleh Babinsa Katelan membantu pembuatan pagar rumah warga milik Bp. Sukidi Warga Kerjan Rt 12 Ds Katelan Kec Tangen, Jum’at 29/07/2022. Serda Suparno Babinsa Katelan […]

Continue Reading

Semangatnya Satgas TMMD Antri Adukan Semen

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Boyolali. Satgas TMMD Reguler ke-114 Kodim 0724/Boyolali melaksanakan gotong royong pengecoran jalan bersama masyarakat Desa Jerukan Kecamatan Juwangi Kabupaten Boyolali. Jumat 29/07/2022. Serda Sony mengatakan, “Antrian panjang terjadi saat mesin molen mulai menumpahkan campuran cor yang siap untuk diangkut dengan arco untuk ditumpahkan kejalan yang menjadi sasaran pengecoran” ucapnya. Lanjutnya, keikut sertaan para […]

Continue Reading

Dewan Pers-Menko Polhukam Bahas RKUHP, SMSI Terus Tolak Pasal Krusial Tentang Kebebasan Pers

Tampabatas.com (SMSI-lpg), JAKARTA—Dewan Pers mengadakan pertemuan dengan Menko Polhukam Prof. Mahfud MD, di Kantor Kemenkopolhukam, Jakarta, Kamis (28/7). Pertemuan ini untuk mendiskusikan draf Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP). Mahfud menjelaskan, draf RKUHP ini sudah lama dibahas. Rencananya, RKUHP ini diberlakukan sebagai hadiah kemerdekaan Republik Indonesia. “Masih ada waktu pembahasan. Mungkin jika ada masalah, bukan […]

Continue Reading

HUT Tiyuh Toto Wonodadi Tubaba Dimeriahkan Pentas Seni Budaya

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Tulangbawang Barat (Tubaba).- Tiyuh/Desa Toto Wonodadi, Kecamatan Batu Putih, Kabupaten Tulang Bawang Barat, Lampung merayakan hari ulang tahun Ke – 37 tahun 1985 – 2022, 11 Juli 2022 di meriahkan dengan hiburan Grup Seni Budaya Erlangga Tri Budoyo dan Wayang Kulit, 26 – 27 Juli 2022. Kepalo Tiyuh Toto Wonodadi Ali Husin pada […]

Continue Reading

Melalui Komsos Babinsa Selalu Edukasi Protokol Kesehatan Kepada Warga

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sragen.- Serka Ngatiman Babinsa Ds.Trobayan Koramil 18/Kalijambe Kodim 0725/Sragen memberikan himbauan kepada warga untuk tetap menerapkan protokol kesehatan saat melaksanakan aktivitas di luar rumah yakni selalu gunakan masker kepada warga yang di temui di wilayah Dk. Citraan RT. 12, Kamis 28/07/2022. Menurut Serka Ngatiman, pencegahan Covid-19 ini tidak akan berhasil jika warga belum […]

Continue Reading

Komsos Sarana Himbauan dan Sebagai Jalin Silahturahmi

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sragen, Bertempat di Dk Mendalan RT 08 Ds Jeruk Kec Miri. Sertu Sumanto Babinsa Desa Jeruk Koramil 16/Miri Kodim 0725/Sragen melaksanakan komsos bersama masyarakat, guna untuk mempererat tali silaturahim dan kerja sama yang baik, agar hubungan babinsa makin erat dengan warga binaan di wilayah, Kamis 28/07/2022. Lanjutnya, dalam Komsosnya, Babinsa, mengunjungi warga binaan. […]

Continue Reading

Cegah PMK, Babinsa Dampingi Petugas Vaksinasi Sapi

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Sragen, Pemerintah gencar memberantas adanya wabah virus penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak yang tersebar di berbagai daerah. Penyakit mulut dan kuku (PMK) tergolong penyakit menular yang rentan menyerang pada hewan berkuku belah atau genap seperti halnya sapi. Untuk mengantisipasi penularan penyakit mulut dan kaki (PMK) di wilayah binaan, Serda Suparno […]

Continue Reading