Wujud Empati, Babinsa Kelurahan Joyotakan Laksanakan Ta’ziah

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Surakarta.- Salah satu bentuk empati Babinsa terhadap warga desa binaan yang mengalami musibah kematian adalah ikut melaksanakan ta’ziah, dengan ta’ziah diharapkan seorang Babinsa lebih dekat dengan warganya bisa merasakan kesedihan warga binaan yang terkena musibah. Seperti yang dilakukan Babinsa kel Joyotakan Koramil 03/Serengan Kodim 0735/Surakarta, Serka M Nur Hakib, melaksanakan ta’ziah di rumah […]

Continue Reading

Secangkir Kopi di Warung Sarana Babinsa Joyotakan Komsos Dengan Warganya

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Surakarta.- Babinsa Joyotakan Koramil 03 Serengan Kodim 0735 Surakarta Sertu Harnawan laksanakan Komsos dengan Warga binaan di warung sederhana sambil ngopi Jl. Wahid Hasim Rt.001/II Kel. Joyotakan Kec. Serengan Kota Surakarta, Selasa pukul 10.00 Wib, 08/11/2022. “Kegiatan ini merupakan tugas rutin yang dilakukan Babinsa untuk memonitoring wilayah, guna mengetahui situasi dan kondisi serta […]

Continue Reading

Babinsa Tipes Pelopori Warga dan Staf Kelurahan Untuk Kerja Bakti

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Surakarta.- Babinsa Kelurahan Tipes Koramil 03/Serengan Kodim 0735 Surakarta, Serka Sarmin dan Sertu S. Anjasmoro mengajak, mempelopori warga Masyarakat dan Staf Kelurahan serta Tim Kebersihan Kelurahan Tipes Kecamatan Serengan untuk melaksanakan kerja bakti membersihkan area Perkantoran Kelurahan guna untuk merawat Aset Pemerintah kota Surakarta, Selasa pukul 09.00 Wib, 08/11/2022. “Kegiatan gotong royong dilaksanakan […]

Continue Reading

Jalin Silaturahmi, Babinsa Gelar Komsos Bersama Perangkat Desa

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Sragen, Guna meningkatkan hubungan kerja yang baik di wilayahnya Babinsa Serda Basri Babinsa Desa Jenggrik anggota Koramil 05/Kedawung Kodim 0725/Sragen melaksanakan komunikasi sosial dengan perangkat Desa Jenggrik, Kec Kedawung, Selasa 08/11/2022. Tujuan Komsos dengan perangkat desa secara langsung hasilnya akan lebih efektif, karena hasil pengarahan atau informasi dari Babinsa, dapat disebarluaskan langsung kepada […]

Continue Reading

Tanggap Bencana, Babinsa Bantu Evakuasi Tanah Longsor

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Boyolali. – Akibat hujan deras mengakibatkan tanah longsor yang menutupi ruas jalan yang menghubungkan Dusun Gebang ke Dusun Tempuran Desa Kalinanans Kecamatan Wonosamudro Kabupaten Boyolali. Selasa 08/11/2022. Setelah mendapat laporan terkait kejadian tersebut, Babinsa Koramil 17/Wonosegoro Kodim 0724/Boyolali Sertu Joko Prasetyo bersama Bhabinkamtibmas Polsek Wonosegoro beserta BPBD, dan warga setempat melakukan evakuasi. “Kami […]

Continue Reading

Terkejut..!! Sugiyatmi Tak Menyangka Babinsa Kodim 0735/Surakarta Masuk Dapur Miliknya

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Surakarta. – Babinsa adalah unsur pelaksanaan Koramil yang bertugas melaksanakan Pembinaan Teritorial (BINTER) di wilayah pedesaan/kelurahan, yang berhadapan paling langsung dengan masyarakat. Babinsa harus peka dan tanggap dengan kesulitan masyarakat yang ada di Desa binaan masing-masing dan dalam implementasinya, yang dilakukan oleh Babinsa salah satunya dengan melaksanakan Komunikasi Sosial(Komsos). Komsos yang dilakukan oleh […]

Continue Reading

Gelar Pasukan dan peralatan, Kapolri dan Panglima TNI Ingin KTT G20 Berjalan Sukses

Tampabatas.com (SMSI-Lampung Bali. – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa memimpin apel gelar pasukan Operasi Puri Agung 2022 dalam rangka pengamanan puncak forum Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali pada 15-16 November mendatang. Dalam amanatnya, Kapolri menyampaikan gelar pasukan ini adalah bentuk kesiapan TNI-Polri dalam mendukung pengamanan pelaksanaan KTT […]

Continue Reading

Dengan Komsos, Babinsa Lebih Dekat Dengan Warga Binaan

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Boyolali. Upaya untuk kemanunggalan TNI dengan rakyat terus di galakan setiap Prajurit TNI dimana berada, seperti yang di laksanakan oleh salah satu Babinsa Koramil 10/Sambi Serma Dewa Gede Japa dengan melaksanakan kegiatan komsos di desa binaannya Dukuh Tegal Desa Glintang Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali. Senin 07/11/2022. “Komsos yang dilakukan ini sudah menjadi tugas […]

Continue Reading

Silahturahmi Babinsa Danukusuman Dengan Istansi Terkait di Wilayah Binaannya

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Surakarta.- Dalam rangka meningkatkan sinergitas di wilayah binaannya, Babinsa Kelurahan Danukusuman Koramil 03/Serengan Kodim 0735/Surakarta Serda Tito melaksanakan Komsos di kantor Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB) bersama ibu khasanah dan Kistini selaku ketua dan wakilnya yang berada di wilayah jln. Rehab Kelurahan Joyotakan Kecamatan Serengan, Kota Surakarta. Senin pukul 10.00 Wib 07/11/2022. Komunikasi […]

Continue Reading

Menjalin Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Tomas

Tampabatas.com (SMSI-Lampung Sragen.- Babinsa desa Nganti Koramil 15/Gemolong Kodim 0725/Sragen Sertu Trimo melaksanakan Komsos (Komunikasi sosial) dengan tokoh Masyarakat ( Tomas ) di Desa Nganti Kec. Karangmalang, Senin 07/11/2022. Komunikasi sosial yang dilakukan merupakan wadah silahturahmi antara Babinsa dengan tokoh Masyarakat sekitar, yang dapat memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling hormat menghormati antar sesama di […]

Continue Reading