Babinsa Cek Ketersediaan Pupuk dan Obat Hama
Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Boyolali – Babinsa Koramil 10/ Sambi Kodim 0724/Boyolali Serka Purgiyanto melaksanakan pengecekan ketersediaan pupuk dan obat-obatan pertanian di Pak Tukiran dukuh Winong Desa Canden Kecamatan sambi Kabupaten Boyolali. Rabu ( 01/02/23). Sasaran pengecekan tersebut terutama pada ketersediaan pupuk bersubsidi sesuai jatah masing-masing desa yang menjadi tanggungjawabnya sehingga tidak sampai diselewengkan oleh pihak tertentu […]
Continue Reading