SMSI Lampung Minta Aparat Tidak Kecolongan Lagi Tindakan Teroris Kejam dan Brutal di Sigi
Tampabatas.com(SMSI-lpg), Bandar Lampung.- Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Lampung meminta aparat bertindak tegas kasus pembunuhan yang terjadi di Sigi, Sulawesi Tengah. “Jangan kasih celah untuk teroris masuk ke lini manapun, karena ini dapat merusak kepercayaan masyarakat kepada aparat keamanan baik TNI dan Polri,” ujar Ketua SMSI Lampung, Donny Irawan, Rabu, 2 Desember 2020, malam. […]
Continue Reading