Lapas Kelas I Bandar Lampung Laksanakan Kegiatan Ikrar Setia Kepada NKRI Kepada 4 Narapidana Terorisme

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Bandar Lampung. – Tiga (3) Narapidana Teroris di Lapas Kelas 1 Bandar Lampung dan satu (1) dari Lapas Metro, menyatakan Ikrar Setia Kepada NKRI. Selasa 28 September 2021. Kegiatan hari ini merupakan salah satu bentuk keberhasilan pembinaan kepada narapidana yang dilakukan oleh Lapas Kelas 1 Bandar Lampung dan Lapas Metro. Dengan pernyataan ikrar […]

Continue Reading

Konferensi PWI Kartu Mati dan Mandat?

Oleh: Juniardi Tampabatas.com (SMSI-lpg), Umumnya, dalam sebuah organisasi keputusan memilik kepemimpinan dan pengurus dapat diambil melalui tiga cara, mulai dari proses pemungutan suara. Apabila cara musyawarah tidak berhasil maka ditempuh cara pemungutan suara atau voting. Dalam voting pendapat yang memperoleh suara terbanyak menjadi keputusan bersama. Kemudian ada cara aklamasi, yaitu pernyataan setuju secara lisan dari […]

Continue Reading

Konferensi PWI Kartu Mati dan Mandat?

    Oleh: Juniardi   Tampabatas.com (SMSI-lpg), Umumnya, dalam sebuah organisasi keputusan memilik kepemimpinan dan pengurus dapat diambil melalui tiga cara, mulai dari proses pemungutan suara. Apabila cara musyawarah tidak berhasil maka ditempuh cara pemungutan suara atau voting. Dalam voting pendapat yang memperoleh suara terbanyak menjadi keputusan bersama. Kemudian ada cara aklamasi, yaitu pernyataan setuju […]

Continue Reading

Petugas dan Warga Binaan Lapas Narkotika Bandar Lampung Deklarasikan Komitmen Bebas Halinar

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Bandar Lampung. – Petugas Lapas Narkotika Kelas IIA Bandar Lampung bersama warga binaan pemasyarakatan (WBP) melakukan deklarasi bersama untuk pernyataan komitmen bebas dari Handphone, Pungli dan Narkoba (Halinar). Pernyataan deklarasi tersebut berlangsung di Aula Lapas Narkotika Bandar Lampung, Jumat 24/09/2021. Kepala Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Bandar Lampung Kunrat Kasmiri., A.Md,.IP, S.Sos, MAP […]

Continue Reading

Ka.Rupbasan Kelas I Bandar Lampung Sambut Baik Kunjungan Kasi Pengelolaan Barang Bukti Dan Barang Rampasan Kejari Bandar Lampung

Tampabatas.com (SMSI-lpg), BANDAR LAMPUNG – Kepala Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara (Rupbasan) Kelas I Bandar Lampung Irwadi, didampingi oleh Kasubsi Administrasi dan Pemeliharaan, Titin Prihatiningsih dan Kasubsi Pamlola menerima kunjungan dari Kepala Seksi Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan Kejari Bandar Lampung yang baru menjabat, Bapak Ditta Ardian,SH. Kamis 23/09/2021. “Dalam kunjungan Kepala Seksi Pengelolaan […]

Continue Reading

Kasrem 043/Gatam Dampingi Tim Wasev Tinjau Pelaksanaan TMMD ke-112 Kodim 0426/Tulang Bawang

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Bandar Lampung.- Kepala Staf Korem 043/Gatam Kolonel CZI Budi Hariswanto.S.Sos. mendampingi Tim Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) melaksanakan peninjauan pelaksanaan TMMD ke-112 Kodim 0426/Tulang Bawang di Kampung Gunung Tapa Ilir Kecamatan Gedung Meneng Kabupaten Tulang Bawang. Jum’at 24/09/2021. Ketua tim Wasev Mayjen TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto beserta rombongan tiba dilokasi disambut oleh Kapoksahli […]

Continue Reading

PENUTUPAN PELATIHAN PRODUK DAN USAHA BAKERY BERSERTIFIKASI LAPAS KELAS I BANDAR LAMPUNG

  Tampabatas.com (SMSI-lpg).-Bandar Lampung, Kamis, 23 September 2021 Lapas Kelas I Bandar Lampung mengadakan penutupan pelatihan lanjutan pembuatan roti bagi Warga Binaan Pemasyarakatan Bekerja sama dengan LPK teladan Sahabat dan Chef dari Emersia Hotel. Kegiatan ini diikuti oleh 24 Warga Binaan yang diantaranya 1 terpidana Teroris ,kegiatan dilaksanakan selama 7 hari dari tanggal 15-22 September […]

Continue Reading

Rutan Kelas I Bandar Lampung Laksanakan Kegiatan Kerohanian Bagi Warga Binaan

Tampabatas.com (SMSI-lpg), BANDAR LAMPUNG. – Rumah Tahanan Negara Kelas I Bandar Lampung secara rutin melakukan pembinaan Kerohanian kepada warga binaan di masjid Miftahul Jannah Rutan Kelas I Bandar Lampung. Kamis 23/09/2021. “Dalam kegiatan tersebut Rutan Kelas I Bandar Lampung mendatangkan ustad Dimas sebagai penceramah dan ikut serta mendukung kegiatan pembinaan kerohanian di Rutan Kelas I […]

Continue Reading

Usai Apel Bersama , Lapas Kelas I Bandar Lampung Menandatangi Pernyataan Komitmen Halinar

Tampabatas.com (SMSI-lpg), BANDAR LAMPUNG – Menindaklanjuti surat edaran Dirjen Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM hari ini bersama warga binaan pemasyarakatan (WBP ) beserta pegawai menandatangani pernyataan komitmen bebas dari handphone, pungli dan narkoba (Halinar) dilingkungan Lapas Kelas I Bandar Lampung. Kamis 23/09/2021. Kepala Lapas Kelas I Bandar Lampung, Maizar, Bc. IP, S. Sos, M. Si, […]

Continue Reading

Korem 043/Gatam Gelar Baksos Donor Darah Dalam Rangka HUT Ke – 76 TNI Tahun 2021

Tampabatas.com (SMSI-lpg), Bandar Lampung.- Komando Resor Militer 043/Garuda Hitam menggelar kegiatan Bakti sosial donor darah dalam rangka HUT ke 76 TNI tahun 2021 yang dibuka oleh Kasi Ter Kasrem 043/Gatam Kolonel Kav Thomas Rudyanto bertempat di rumah sakit DKT 02.07.04 Lampung Jalan Dokter A. Rivai, Penengahan, Kota Bandar Lampung, Kamis 23/09/2021. Kegiatan Bakti sosial yang […]

Continue Reading