Pemerintah Tiyuh Karta Sari Gelar Pelatihan Linmas

tampabatas.com (SMSI-Lampung) Tulangbawang Barat (Tubaba).- Dalam rangka meningkatkan kapasitas anggota Linmas, Pemerintah Tiyuh Karta Sari, Kecamatan Tulangbawang Udik, Kabupaten Tulangbawang Barat, mengadakan pelatihan yang digelar di aula Kantor Tiyuh Karta Sari, Selasa (19/12/2023). Andi, Kepala Tiyuh Karta Sari menyampaikan bahwa pelatihan dasar peningkatan kapasitas tersebut, untuk 13 Anggota Satlinmas ini bertujuan selain agar para Anggota […]

Continue Reading

INI NAMA PENYEHAT TRADISIONAL DI TUBABA YANG TELAH MENGANTONGI IZIN

Tampabatas.com (SMSI-Lampung), Tulangbawang Barat (Tubaba).- Sebanyak 13 penyehat tradisional di Kabupaten Tulangbawang Barat telah mendapatkan STPT (Surat Izin Terdaftar Penyehat Tradisional) dari  DPM-PTSP( Dinas Penanaman Modal – Pelayanan Terpadu Satu Pintu) Kabupaten Tulangbawang Barat. Hal itu diungkapkan Erwan Jaya Winata sebagai Sekretaris PPUIN (Perkumpulan Paricara Usada Indonesia) DPD Lampung mewakili ketua Sudiyanto.F, melalui hubungan seluler […]

Continue Reading

PPUIN DPD LAMPUNG SEGERA LAKUKAN PEMBEKALAN CALON ANGGOTA BARU

Tampabatas.com(SMSI-Lampung), Tulangbawang Barat (Tubaba).- LKP Daun Mas Media Husada dan Perkumpulan Paricara Usada Indonesia (PPUIN) bersama PPUIN DPD Lampung  menyelenggarakan *Pembekalan Calon Anggota Baru sekaligus Diklat PUIN Lakra dan Madya Angkatan VIII* yang akan dilaksanakan : *SEGERA* di Bulan Januari 2024 mendatang. Pengumuman ini disampaikan Sudiyanto.F ketua  PPUIN DPD Lampung kepada Ketua SMSI (Serikat Media […]

Continue Reading

AKANKAH PEMKAB TUBABA JADI PREMAN REGULASI ?

Tampabatas.com(SMSI-Lampung), Tulangbawang Barat (Tubaba).- Mantan Ketua Komisi Informasi Provinsi Lampung Juniardi SH MH meminta Pemda Tulang Barat segera mencabut Peraturan PJ Bupati dan memperbaiki aturan yang justru mengarah kepada upaya menghalang- halangi kerja kerja jurnalistik, dan bertentangan dengan tranparansi dan akuntabel dalam rangka menuju good government. Hal itu di katakan Juniardi, saat dimintai tanggapan terkait […]

Continue Reading

BLT DD Tiyuh Marga Jaya Usai Disalurkan

  tampabatas.com (SMSI-Lampung) Tulangbawang Barat (Tubaba).- Tiyuh Marga jaya, Kecamatan Gunung Agung, Kabupaten Tulangbawang Barat, Sesuai program yang telah ditetapkan dari pemerintah pusat tentang Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang dianggarkan dari Dana Desa (DD) Tahun 2023, Kegiatan tersebut dilaksanakan penyaluran BLT Secara Door to Door, ke Masing – masing KPM (Keluarga Penerima Manfaat). Pada […]

Continue Reading

PPUIN DPD PROVINSI LAMPUNG SERAHKAN STPT PENTRAFIS TUBABA

Tampabatas.com(SMSI-Lampung), Tulangbawang Barat (Tubaba).- PPUIN DPD Provinsi Lampung serahkan STPT kepada 14 pentrafis di Kabupaten Tulangbawang Barat. Penyerahan dilakukan di Sekretariat PPUIN DPD Provinsi Lampung, Rt.03 Rw.01 Tiyuh Waysido Kecamatan Tulangbawang Udik Kabupaten Tulangbawang Barat pada Rabu (06/12/2023). Penyerahan dilakukan selain oleh Ketua PPUIN DPD Provinsi Lampung, juga oleh pengurus SMSI (Serikat Media Siber Indonesia) […]

Continue Reading

PJ Bupati Firsada dan Forkopimda Gunakan Gong Kulintang Demi Nuwo Sip dan Gerakan Limas

  Tampabatas.com(SMSI-Lampung) Tulangbawang Barat (Tubaba).- Dengan lima pukulan gong oleh PJ Bupati M.Firsada dan diiringi dentangan lima Kulintang sebanyak lima kali oleh segenap forkopimda, resmi Nuwo SIP dan Gerakan Limas dilonching, acara diadakan di TIYUH Kibang Trijaya Kecamatan Lambu Kibang pada Senin (04/12/2023). Pemerintah Kabupaten Tulangawang Barat melalui Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan, meluncurkan […]

Continue Reading

Dilantik, Rini Budiman Jaya Pimpin Himpaudi Tubaba 2023-2027

Tampabatas.com(SMSI-Lampung) Tulangbawang Barat (Tubaba).- Rini Budiman Jaya resmi dilantik sebagai ketua Himpunan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dina (Himpaudi) Kabupaten Tulangbawang Barat periode 2023-2027, oleh Ketua Himpaudi Provinsi Lampung, Dra. Istihana. Senin, (27/11/2023). Pelantikan tersebut berlangsung di Home Stay Prima Jasa, Tiyuh Tirta Kencana, Kabupaten Tubaba, dan disaksikan oleh Bunda Paud Kabupaten Tubaba Dra. […]

Continue Reading

Asisten Satu Bayana, Buka SosBimtek Pengelola Data Statistik Sektoral dan SDI Tubaba

Tampabatas.com(SMSI-Lampung) Tulangbawang Barat (Tubaba).- Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Tulangbawang Barat (Tubaba) menggelar Sosialisasi dan Bimbingan Teknis ( Sosbimtek ) Pengelola Data Statistik Sektoral dan Aplikasi Satu Data Indonesia (SDI) Tulangbawang Barat, Senin (27/11/2023). Sosialisasi berlangsung di Ruang Rapat Bupati, Setkab Tubaba, dibuka Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkab Tubaba, Bayana. Membacakan sambutan […]

Continue Reading

Pj Bupati Firsada : Pemilu Damai Merupakan Fondasi Bagi Kemajuan dan Kemakmuran Wilayah

Tampabatas.com(SMSI-Lampung) Tulangbawang Barat (Tubaba).- Saat menghadiri Deklarasi Pemilu Damai 2024 yang diselenggarakan oleh Polres Tulangbawang Barat (Tubaba), pada Sabtu (25/11/2023) di Mapolres setempat. Penjabat (Pj) Bupati Tubaba Drs. M. Firsada, M.Si. dengan tegas mengatakan bahwa Pemilu damai merupakan salah satu fondasi utama bagi kemajuan dan kemakmuran wilayah. “Pemilu yang damai akan menciptakan stabilitas politik, memperkuat […]

Continue Reading